PERPUSTAKAANJIC – Kita hidup dalam suatu masyarakat yang didominasi oleh informasi. Setiap kita dibombardir oleh fakta-fakta, angka-angka, berita-berita, dan opini-opini. Kita terhubung dengan sumber-sumber informasi yang tak terhitung mengenai dunia ini. Namun, tidak semua informasi itu akurat.